Sabtu, 16 Februari 2013

Tugas 1

Pengertian LINK , URL dan TDL

1 .LINK
      Pengertian Link dan bisa di sebut hyperlink adalah sebuah acuan dalam dokumen hiperteks ( hyperlinx) kedokumenan yang lain atau sumber lain , seperti hal suatu kutipan didalam literatur.
     Ada juga pengertian Link dalam bahasa Indonesia di sebut "Tautan" adalah tulisan atau gambar yang apabila di klik akan menuju halaman tertentu sesuai dengan yang di tentukan oleh pembuat link

2. URL
      URL (uniform Resource Locatur) adalah rangkain karakter menurut suaty fornat standar tertentu , yang digunakan untuk menunjukan sumber seperti dokumen dan gambar di internet.

3. TDL
     TDL adalah nama unik yang diberikan untuk mengidentifikasi nama server komputer seperti web server/email server dijaringan komputer ataupun di internet
contonya :
-or.id : untuk organisasi
-co.id : untuk komersial
-go.id : untuk pemerintah
-web.id : digunakan untuk umum

Tidak ada komentar:

Posting Komentar